Pengertian Format File Audio WMA


WMA ( Window Media Audio )adalah codec untuk lossy compression, yang dikembangkan pertama sekali ujua untuk menyaingi MP3 oleh Microsoft. Sementara ini Microsoft memposisikan WMA bersaing dengan AAC yang digunakan pada produk Apple seperti iPod dan iTunes Music Strore. WMA juga menggunakan sistem Digital Rights Management seperti AAC untuk proteksi penggandaan dan membatasi pemutaran pada PC atau peranti tertentu. WMA audio stream hampir selalu dengan file ASF. Jika hanya membawa data audio, biasnya file mempunyai ekstensi .WMA. Adapula versi lossless untuk multichannel surround sound dan untuk voice encoding (WMA Voice).

Kelebihan :
- File WMA bisa dijalankan pada media player lain juga walaupun berada pada sistem operasi yang lain.
- Sangat disukai vendor musik online karena dukungannya terhadap Digital Rights Management (DRM). DRM (Digital Rights Management ) adalah fitur yang mendukung pencegahan terhadap pembajakan musik.
- Memiliki kualitas musik lebih baik dibandingkan MP3 dan AAC
- Format WMA cukup populer dan didukung oleh piranti keras dan piranti lunak

Kekurangan :
- File wma memiliki ukuran yang cukup besar karena teknik kompresi kurang dilakukan dengan maksimal. Format audio wma biasanya tidak digunakan di internet karena ukuran file yang besar.


Please buy official/original to support the artists, all content in this blog is for promotional purpose only, we dont responsible for all users and remove file after 24 hours downloaded.
Agree
WARNING!
Please buy official/original to support the artists, all content in this blog is for promotional purpose only, we dont responsible for all users and remove file after 24 hours downloaded.

Comments